Flow Pendataan Siswa Manual



i
                Penjelasan dari flow chart pendataan siswa manual :
1.       Setelah proses  pembayaran tahap pertama maka data siswa yang masuk akan dilist dan buatkan daftar siswa yang pasti masuk ke dalam sekolah tersebut.
2.       Daftar semua siswa yang masuk ke dalam sekolah tersebut akan dimasukkan ke dalam buku siswa tahunan yang diisi oleh pihak tata usaha sekolah. Dan setelah semua data siswa dituliskan maka tata usaha sekolah akan membuatkan laporan siswa yang resmi masuk ke dalam sekolah. Laporan itu dibuat sebanyak empat rangkap.
Rangkap pertama disimpan oleh pihak tata usaha sebagai arsip. Rangkap kedua diserahkan kepada bagian kesiswaan untuk membuat laporan siswa. Rangkap ketiga diserahkan kepada kepala sekolah untuk arsip. Dan rangkap empat diserahkan kepada pihak yayasan untuk arsip yayasan.

Comments

Popular posts from this blog

Flowchart Penjualan Grosir / Eceran

Flowchart Proses Pembelian Barang